APA pendapat jika calon presiden yang akan Anda pilih ternyata tubuhnya penuh tato?
Vladimir Franz, seorang komposer opera dan pelukis, dan tubuhnya penuh tato dari kepala sampai kaki (betul-betul dari kepala sampai kaki!), menjadi salah satu kandidat presiden Ceko selanjutnya. Pemilu Republik Ceko memang akan digelar pekan ini dan Franz salah satu calonnya.
Franz seringkali dipanggil `Avatar ‘. Bahkan selama debat calon presiden di televisi banyak yang memanggilnya “makhluk eksotis dari Papua Nugini.”
Franz tidak memiliki pengalaman politik dan mengaku hanya tahu sedikit tentang ekonomi. Adapun dia maju sebagai calon presiden dengan alasan klise; banyak yang mendukungnya. Bahkan seorang ekonom terkemuka Ceko menawarkan diri menjadi seorang relawan kampanyenya tanpa dibayar satu sen-pun.
Sejauh ini, Franz baru menghabiskan $ 25.000 dan belum memasang poster dirinya.
Pada tahun 2012 lalu, ada 88.000 yang mendukungnya untuk jadi presiden. Hukum Ceko hanya mengharuskan sebanyak 50.000 saja.
Franz tidak berafiliasi dengan pihak manapun, dan yang ia kampanyekan melulu soal pentingnya pendidikan dan memiliki moral bangsa.
“Sistem (politik) begitu terpesona dengan dirinya sendiri sehingga itu kehilangan kemampuan untuk mencerminkan diri,” katanya dalam sebuah wawancara dengan The Associated Press, Selasa (8/1/2013). Rakyat Ceko, katanya, “sudah muak dengan omong kosong ini.”
Franz terbukti sangat populer di kalangan pemilih muda – dan mereka yang belum memenuhi syarat untuk memberikan suara. Di 441 sekolah tinggi di seluruh negeri, sebulan sebelum pemungutan suara, Franz menang besar, mengumpulkan lebih dari 40 persen dari sekitar 60.000 suara! [sa/islampos/huffington post]
Artikel Terkait:
internasional
- Muslim Inggris Protes Keras Video Katy Perry
- Mahasiswa Israel Lebih Suka Mati Daripada Ikut Wamil
- Tim Relawan Italia Tiba di Gaza
- Ratu Yordania dan Palestina
- Sembilan Anak Suriah Kembali Meninggal Dunia karena Kedinginan
- IM Tawarkan “Jalan Keluar dari Krisis Kudeta”
- Turki, TIME dan Mesir
- Jamaah Tarawih Pro-Mursi Diserang, 2 Syahid Ratusan Terluka
- Badai Aneh Rusak 80 Helikopter AS di Afghanistan
- Pidato Setahun Pemerintahan Mursi: "Cukup Setahun!"
- Jet Israel Kembali Gempur Gaza
- Gain Peace, Berdakwah Lewat Bus Kota
- Success Stories Dr Moursi
- Muslim Papua Nugini Meningkat 500 persen dalam 10tahun Terakhir
- Israel Segera ‘Caplok’ 100 Hektar Tanah Palestina
- Dr. Morsi menangis saat dinasehati Syaikh Dr. Muhammad Hassaan (Syaikh Salafi)
- Ilmuwan Inggris temukan bukti serangan senjata kimia Suriah
- Video Pembunuhan Syaikh Al-Buthi Beredar Di YouTube
- Pilihan Muslim Rohingya “Berlutut di Hadapan Biksu atau Mati”
- ‘Saatnya Peduli Muslim Rohingya Sebelum Semuanya Berakhir’
- Jerit Pilu Tentara Amerika Di Afghanistan
- Aktivis Hacker Anonymous Siap Menyerang Cyber Israel
- Allah Meng-GRATIS-kan Makanan untuk Gaza
- 97 Muslim Rohingya Mati Kelaparan Setelah 25 Hari Terdampar Di Laut
- Tikar Menjadi Alat Sederhana Pejuang Islamis Mali Hindari Serangan ‘Drone’
0 komentar:
Posting Komentar